:::

Festival Seni Paviliun Asia - Bulan Indonesia 2021 Mempromosikan Budaya Nanyang dan Debut pada 2 Oktober

Festival Seni Paviliun Asia - Bulan Indonesia 2021. Sumber: Diambil dari National Palace Museum
Festival Seni Paviliun Asia - Bulan Indonesia 2021. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

Menurut laporan "Berita Empat Arah" (四方報), "Festival Seni Paviliun Asia" (故宮亞洲藝術節) tahunan di bagian selatan National Palace Museum (國立故宮博物院) telah hadir! Tahun ini, dengan tema Indonesia, dipadukan dengan bagian dalam paviliun dari 2 Oktober 2021 hingga 31 Oktober 2021, akan membawa 270.000 teman Indonesia kita dengan yang tinggal di Taiwan dan sama-sama melalui panca indra untuk merasakan budaya Indonesia yang penuh warna, agar dapat mendekati keindahan Indonesia!

Baca juga: Situasi Pandemi Mereda, Pengunjung Bioskop Kembali Diizinkan Duduk Bersisian

National Palace Museum mendebutkan budaya Indonesia pada 2 Oktober. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

National Palace Museum mendebutkan budaya Indonesia pada 2 Oktober. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

Indonesia yang memiliki reputasi sebagai "Negara Sepuluh Ribu Pulau" (萬島之國) terdiri atas 17.508 pulau, mencakup lebih dari 300 suku bangsa dan lebih dari 700 bahasa yang multi budaya, menerima beragam kelompok etnis dan budaya asing serta  kepercayaan yang saleh terhadap Allah. Selama "Festival Seni Paviliun Asia - Bulan Indonesia" (故宮亞洲藝術節-印尼月), Orkestra Gamelan (甘美朗樂團) dari National Taiwan University (國立臺灣大學) membawakan pertunjukan pembuka yang luar biasa pada hari pembukaan 2 Oktober (Sabtu), salah satu alat musik gong terpenting di budaya Asia Tenggara "Gamelan" diketuk dengan cermat untuk membuat suara yang sangat menawan!

Baca juga: Informasi Penting Bagi Penduduk Baru! Masyarakat Dipecat Tanpa Bayaran Kompensasi Selama Masa Pandemi Bisa Mendapatkan Tunjangan Kehilangan Pekerjaan Lewat Program Asuransi Pekerjaan

Disajikan dalam acara cerita mitologi Taiwan dan Indonesia. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

Disajikan dalam acara cerita mitologi Taiwan dan Indonesia. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

Pada sore hari pembukaan acara akan dimeriahkan dengan penampilan "Java Bogong-Music Theater " (爪哇伯公─音樂劇場), Grup Musik Shenghua (昇華之音樂團), Riyang Rener World Orchestra (日央人兒世界樂團), dan Dalang Cross-cultural Puppet Theater (達朗跨文化偶戲班) mulai dari gamelan tradisional Jawa Indonesia hingga musik dunia, kemudian wayang kulit tradisional Indonesia juga menampilkan drama indah dari cerita-cerita mitologis dan kepercayaan rakyat Taiwan dan Indonesia yang tumpang tindih, membawa perpaduan lintas domain dari pesta seni visual dan auditori.

Orkestra Migran Uni Band akan tampil di "Island Gala". Sumber: Diambil dari Uni Band Orchestra

Orkestra Migran Uni Band akan tampil di "Island Gala". Sumber: Diambil dari Uni Band Orchestra

Selama acara, bersamaan dengan libur Hari Nasional Kemerdekaan Taiwan, akan ada "Island Gala" (島嶼盛會) pada tanggal 9 dan 10 Oktober, memungkinkan kita untuk berkeliling dunia ke Indonesia! Pada hari pertama acara, Li Tingli (李庭莉) dari Bali Cultural Studio (峇里島文化工作室) diundang untuk membawakan pertunjukan tari yang menggabungkan tradisi dan modernitas. Pada sore hari, konser rumput island hopping (跳島草地音樂會) yang dimeriahkan oleh Sapo World Orchestra (娑婆世界世界樂團) dan Uni Band Migrant Orchestra dari Indonesia, mengajak semuanya untuk  menikmati gemerlap dari musik China dan Indonesia, di hari kedua acara akan ada pertunjukan kostum Indonesia yang memukau, tarian merak dan jambul berwajah macan Indonesia, pencak silat tradisional dan pertunjukan tari cambuk rotan Lombok yang indah, di tengah aktif dan pasif melihat keindahan dan kekuatan Indonesia.

Acara National Palace Museum Indonesia berakhir pada 31 Oktober. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

Acara National Palace Museum Indonesia berakhir pada 31 Oktober. Sumber: Diambil dari National Palace Museum

Selain itu, ada juga kompetisi island hopping fun (跳島趣味競賽) dan aktivitas pasar Wandao (萬島市集). Masyarakat dapat mendaftar dan merasakan kompetisi lompat karung yang menyenangkan di tempat tersebut, dan pergi ke pasar Wandao untuk mencicipi hidangan Indonesia dan membeli produk-produk budaya dan buatan tangan yang kreatif. Teman-teman dipersilakan untuk datang dan menghabiskan akhir pekan yang santai dan bersama merasakan suasana Indonesia !!

Berita Populer

回到頁首icon
Loading