
Demi memberikan perawatan yang tepat, dukungan mengikuti berbagai tes kemampuan kepada penduduk baru dan anak-anaknya, Departemen Imigrasi membuka pendaftaran beasiswa. Diharapkan melalui beasiswa ini, dapat membantu mengurangi beban keluarga, dan pada saat yang sama mendorong upaya untuk belajar dan membina orang berbakat.
Waktu pendaftaran : 14 Februari 2022 (Hari Senin) hingga 14 Maret 2022 (Hari Senin)
(Dilihat berdasarkan cap pos), apabila berkas atau dokumen yang dikirimkan kurang berkas setelah batas waktu, maka pihak panitia akan memberitahu kepada pendaftar sekali melalui telepon dan E-mail. Jika pendaftar tidak menambahkan dokumen terdaftar dalam waktu satu minggu maka akan pendaftaran akan dihanguskan. Apabila tidak menyelesaikan pendaftaran online dan mengirim formulir aplikasi dalam batas waktu, atau hanya menyelesaikan salah satu dalam batas waktu, akan dianggap belum menyelesaikan pendaftaran.
Pengumuman pemenang: diperkirakan akhir Bulan Mei 2022
Setiap perubahan pada waktu di atas akan diumumkan di situs web Departemen Imigrasi
Baca juga:Pendaftaran Beasiswa Untuk Anak-Anak Penduduk Baru Hingga 14 Maret
Penduduk baru
Sertifikat Penghargaan (5.000 NTD - 30.000 NTD), Beasiswa Prestasi (8.000 NTD - 12.000 NTD), Beasiswa Bagi Orang Miskin (8.000 NTD - 12.000 NTD)
Anak-anak Penduduk Baru
Penghargaan Pendidikan Presiden (15,000 NTD), Penghargaan Bakat Khusus (5,000 NTD - 8,000 NTD), Beasiswa Prestasi (3,000 NTD - 12,000 NTD), Beasiswa Bagi Orang Miskin (3,000 NTD - 12,000 NTD)
Untuk perincian lebih detail, silakan kunjungi halaman acara, klik Program Beasiswa dan Perkembangan Bagi Penduduk Baru dan Anak-anaknya Tahun Ajaran 2021-2022 di bagian bawah halaman.
Pendaftaran acara silakan kunjungi
Sistem Program Beasiswa dan Perkembangan Bagi Penduduk Baru dan Anak-anaknya (https://sp.immigration.gov.tw)
Lengkapi pendaftaran online, dan kirimkan formulir aplikasi dan materi terkait ke Departemen Imigrasi, Kementerian Dalam Negeri
Alamat: No. 15 Guangzhou Street, Taipei, ROC, 106
Baca juga:Pelatihan Luar Negeri Membantu Meningkatkan Identitas Budaya dari Penduduk Baru
Pendaftaran acara silakan kunjungi
Sistem Program Beasiswa dan Perkembangan Bagi Penduduk Baru dan Anak-anaknya (https://sp.immigration.gov.tw)
Lengkapi pendaftaran online, dan kirimkan formulir aplikasi dan materi terkait ke Departemen Imigrasi Kementerian Dalam Negeri
Alamat: No. 15 Guangzhou Street, Taipei, ROC, 106
Apabila waktunya berubah akan diberitahukan secara terpisah. Berkas dikirim ke Departemen Imigrasi Kementerian Dalam Negeri (dilihat berdasarkan cap pos). Apabila berkas atau dokumen yang dikirimkan kurang berkas setelah batas waktu, maka pihak panitia akan memberitahu kepada pendaftar sekali melalui telepon dan E-mail. Jika pendaftar tidak menambahkan dokumen terdaftar dalam waktu satu minggu maka akan pendaftaran akan dihanguskan. Apabila tidak menyelesaikan pendaftaran online dan mengirim formulir aplikasi dalam batas waktu, atau hanya menyelesaikan salah satu dalam batas waktu, akan dianggap belum menyelesaikan pendaftaran.
Pemenang harus masuk ke Sistem Program Beasiswa dan Perkembangan Bagi Penduduk Baru dan Anak-anaknya dalam batas waktu yang ditentukan (https://sp.immigration.gov.tw). Unduh dan cetak struk dengan kode nomor.
Setelah menandatangani dan membubuhkan stempel, periksa dan kirimkan salinan buku deposit bank Taiwan ke Departemen Imigrasi Kementerian Dalam Negeri.
Setelah diverifikasi dan benar, akan ditransfer. Apabila berkas terlambat atau kurang data, akan diberitahu melalui telepon dan email. Bagi yang tidak menyerahkan dokumen melalui pos tercatat dalam waktu seminggu akan dianggap belum menyelesaikan pendaftaran.
(2) Untuk hadiah uang pemenang, Departemen Imigrasi akan langsung mentransfer uang pemenang ke rekening pemenang. Jika tidak ada rekening pribadi Taiwan, setelah mengisi surat pernyataan yang sah, dapat menggunakan rekening pasangan atau kerabat.