img
:::

"Buku Kebahagiaan Warga Baru" Para Saudari Penduduk Baru memanfaatkan manajemen keuangan dengan baik untuk membuka halaman baru

"Buku Kebahagiaan Warga Baru" Para Saudari Penduduk Baru memanfaatkan manajemen keuangan dengan baik untuk membuka halaman baru

Kursus pendidikan manajemen keuangan "Buku Kebahagiaan Warga Baru" yang diselenggarakan oleh Asosiasi Peduli Menantu Baru Kabupaten Nantou dan Asosiasi Hak dan Kepentingan Penduduk Baru di Kota Taipei, baru-baru ini berhasil melakukan upacara penutupan. Para Saudari Penduduk Baru yang telah menyelesaikan waktu belajar selama 18 jam dalam waktu 3 bulan. Yang telah mengembangkan dan membagikan tujuan sepuluh tahun ke depan dalam upacara penutupan, dan menggunakan Keahlian manajemen keuangan untuk mewujudkan impian membeli mobil dan rumah!

Ketua asosiasi menantu baru Luo Meiling, menghadiri upacara penutupan, memberikan buku kebahagiaan kepada para siswa, dan berharap bahwa Para Saudari Penduduk Baru dapat menggunakan manajemen keuangan mereka untuk menciptakan kehidupan halaman baru. "Rencana Aksi Pengembangan Kapasitas Finansial Perempuan Imigran Baru" membantu keluarga-keluarga penduduk baru yang rentan menyingkirkan kemiskinan melalui tabungan kecil dan manajemen keuangan. Hingga akhir tahun lalu, telah membantu sebanyak 1.500 siswa dengan total tabungan melebihi 30 juta NTD.

Kursus "Buku Kebahagiaan Warga Baru" telah menjelajah seluruh Taiwan. Sampai saat ini, sebanyak 87 kursus telah dilaksanakan. Kursus ke 83 akan dilakukan di Nantou dari 5 April hingga 28 Juni. Dengan tingkat partisipasi tertinggi didasarkan pada kursus fisik dan online, setiap orang memiliki kesempatan untuk mendapatkan bonus sebesar 2.600 NTD.
 

Sumber: Asosiasi Hak dan Kepentingan Penduduk Baru + Asosiasi Peduli Menantu Baru Kabupaten Nantou

Kursus

Berita Populer

回到頁首icon
Loading